LOMBA FOTOGRAFI ON THE SPOT PRAKARSA LABS 2023

LOMBA FOTOGRAFI ON THE SPOT PRAKARSA LABS 2023
Tanggal  : Minggu, 12 Maret 2023 (13:00 – 17:00 wib)
Tempat  : Area Pameran, Atrium Lantai Dasar KAZA Mall Surabaya
Tema      : Tawa, Senyum, Semangat

Persyaratan Lomba :
1. Peserta adalah siswa/i SMP sederajat dan telah mendaftar pada link s.id/smeklabsa
2. Menyertakan foto kartu pelajar
3. Wajib melakukan daftar ulang ditempat acara (Kuota terbatas 50 peserta)
4. Peserta hanya diperbolehkan memakai smartphone dan mengaktifkan timestamp foto
5. Pemotretan hanya dilakukan di area pameran
6. Editing sebatas cropping, contras, brightness, dan saturasi
7. Foto bisa berwarna atau hitam putih (Format file JPG)
8. Panitia berhak menggunakan karya foto untuk keperluan publikasi dll
9. Biaya pendaftaran GRATIS
10. Satu sekolah boleh diwakili lebih dari satu siswa
11.  Peserta Wajib upload fotonya ke IG masing-masing dengan mem follow dan mention @smklabschoolunesa1 serta hastag #prakarsalabs23 #lombafotoprakarsalabs23
12. Pemenang akan diumumkan diakhir acara, keputusan juri mutlak

Hadiah :
Uang tunai dan Voucher Pendidikan

LOMBA FOTOGRAFI ON THE SPOT PRAKARSA LABS 2023

By ab3duh

tukang update web